Nintendo DS - Luminous Arc 3: Eyes (J) Review

Halo sobat mini4k, jumpa lagi dengan saya. Di kesempatan kali ini saya akan mengulas tentang game Luminous Arc 3: Eyes untuk Nintendo DS.

Luminous Arc 3 : Eyes adalah judul ketiga dari series Luminous Arc yang di rilis oleh Marvelous pada 10 desember 2009.

Tidak heran rasanya setiap game dengan judul Luminous Arc di rilis untuk Nintendo DS mendapatkan sambutan yang antusias sekali dari pada fans, selain karena storynya yang epic game ini juga memiliki gameplay yang tidak membosankan.
Baiklah langsung saja kita simak review di bawah ini.

Story:
Seribu tahun dengan kehidupan yang damai di kerjaan Bardia. Masyarakat kerajaan sungguh berterima kasih kepada Holy Knight Anogia dan Penyihir Suci Sylvia yang legendaris, yang telah menyelamatkan dunia. Perang antara manusia dan Felicias (bangsa peri) telah dimulai. Mereka berjuang untuk kekuatan "Eyes" yang memberikan Magical Power.

Gameplay:
Semua serie Luminous Arc memakai battle system turn bassed arena. Dimana player akan mengontorl karakter yang di ikutkan kedalam party untuk bertarung. Player dapat memindahkan langkah karakter terpilih untuk berpindah tempat kemudian melakukan serangan kepada lawan. Setelah itu selesai maka kamu akan dihadapkan dengan pilihan untuk menempatkan karaktermu. Untuk gameplay saya rasa tidak banyak yang perlu di sampaikan karena game ini memiliki battle system yang komplikasi (sama seperti kita yang sedang bermain catur), sebaiknya sobat menontonya saja secara langsung di youtube.

Overall:
Bagi yang suka game komplikasi atau tactics dan strategi game ini sangat di rekomendasikan sekali. Game satu ini memiliki story yang sangat bagus dan juga dengan dukungan voice karakter yang akan menambah gairahmu ketika memainkanya.

Baiklah buat kamu yang penasaran dengan gameplay dari game Luminous Arc 3: Eyes kita bisa sama sama melihat preview dengan gambar di bawah ini.

Informasi Rom Game
Name: Luminous Arc 3: Eyes
Publisher: Marvelous
Developer: Imageepoch
Release date: 10 Desember 2009
Platform: Nintendo DS
Genre: RPG, Tactics, Strategi
Region: Japan
Language: Japan

Download ROM

Nah sobat mini4k itulah dia review dari game Luminous Arc 3: Eyes untuk Nintendo DS. Buat sobat yang berminat untuk memainkan game tersebut di smartphone android, sobat bisa mendownload apk/emulator DraStic DS.
Terimakasih dan sampai jumpa kembali di postingan selanjutnya.

0 Response to "Nintendo DS - Luminous Arc 3: Eyes (J) Review"

Posting Komentar